Buku World History Sejarah Dunia Lengkap

Buku “World History Sejarah Dunia Lengkap” ditulis oleh Michael J. Romano dan diterbitkan oleh PT Elex Media Komputindo pada tahun 2014. Buku ini membahas sejarah dunia mulai dari zaman prasejarah hingga abad ke-21. Salah satu kelebihan buku ini adalah bahasa yang mudah dipahami, disertai dengan gambar dan ilustrasi yang jelas, serta dibagi dalam beberapa bagian … Baca Selengkapnya

Menurut Arswendo, Mengarang Itu Gampang

Mainmain – Menurut Arswendo, Mengarang Itu Gampang | Sebagai penulis pemula dengan ketertarikan setengah mati pada dunia tulis-menulis, saya sempat kelimpungan ketika pertama kali (mem)praktik(an) menulis, terutama menulis karangan cerita, seperti cerita pendek. Di hadapan layar laptop, ide besar dan alur cerita yang semula di kepala terasa wah dan lancar mengalir, buyar seketika. Meski, tentu … Baca Selengkapnya

Negara Melodrama: Ironi Masyarakat Melodrama

Suatu malam aku melihat adikku sedang asyik menonton televisi, penuh rasa antusias. Terlihat di layar kaca tersebut adegan pasangan yang sedang bertengkar dengan penuh emosi, tentu itu opera sabun yang biasa disebut sinetron di Indonesia. Sekarang ada di depan mata seorang anak kecil berusia 5 tahun. Setelah beberapa menit duduk bersama di depan televisi, aku … Baca Selengkapnya

Pada Suatu Hari Kematian

Pada Suatu Hari Kematian [mainmain.co]

Mainmain – Seingatku, langit di hari selasa pada waktu itu sangat tidak konsisten. Beberapa kali mendung lewat, sekilas seperti akan hujan deras, namun hanya gerimis, lalu cerah. Kemudian mendung lagi. Terus berganti-ganti dalam sehari. Selain itu, yang kuingat lagi adalah tepukan seseorang di bahuku, berusaha membangunkan dengan cepat. Subuh itu, kesadaranku langsung kembali ketika mendengar … Baca Selengkapnya

Menyelami Konsekuensi Sebuah Keputusan

Menyelami Konsekuensi Sebuah Keputusan

Mainmain – Seingatku, masa kanak-kanak itu selalu dipenuhi canda dan tawa. Tetapi, setelah aku coba ingat kembali secara lebih mendetail, riwayat kanak-kanakku tidak hanya berisi soal kesenangan semata. Sampai sekarang, aku masih ingat dengan jelas, ketika aku sekeluarga harus pindah dari satu kontrakan ke kontrakan lain. Alasannya sederhana, yaitu soal ekonomi yang belum memadai.[ads1] Kala … Baca Selengkapnya

Harta, Kasta, Dan Cinta!

Harta, Kasta, Dan Cinta

Bali adalah surga dunia. Sebuah pulau yang memendam berjuta-juta cerita. Sebuah tempat yang belum tentu seabad kita bisa memahaminya. Sebuah lokasi yang selalu mengundang banyak tanda tanya bagi yang belum pernah mengunjunginya. Dan merupakan sebuah kawasan yang mampu menyimpan segala angan. Sebagai orang yang sama sekali belum pernah menginjakkan kakinya di tanah Bali, bayangan saya … Baca Selengkapnya

Kakek Saya Pernah Ikut Memburu Kuminis

Kakek Saya Pernah Ikut Memburu Kuminis

Sekali waktu, Kakek saya pernah bercerita pengalaman masa mudanya dulu; soal jaman di mana layar tancap adalah tontonan mewah setelah jaipong, dan wayang golek. Dan tentu saja, selain itu, kebanggaan pernah ikut memburu orang-orang kuminis, yang konon katanya tidak percaya Tuhan. Ada satu lagi, beberapa tahun sebelum ikut memburu orang-orang kuminis, kakek saya lebih dulu … Baca Selengkapnya