Hari Kucing Sedunia 8 Agustus 2021, Ini Awal dan Tujuan Perayaannya
Mainmain – Selamat hari kucing sedunia! Ya, Hari Kucing Sedunia diperingati pada tanggal 8 Agustus setiap tahunnya. Perayaan ini untuk para pecinta kucing atau cat lovers agar bisa merayakan hari hewan kesayangan. Menurut The Sun, kucing telah menjadi sahabat manusia setidaknya selama 9.500 tahun. Baca Juga : 5 fakta menarik ini perlu kamu ketahui di … Read more